Visi
“Menjadi Program Studi Akuntansi Unggul dan Profesional dalam Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia Timur Tahun 2026.”
Misi
- Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran profesi akuntansi yang berbasis kompetensi.
- Mengembangkan pembelajaran yang mengintegrasikan antara ilmu pengetahuan akuntansi, dengan perkembangan ekonomi dan bisnis, baik pada skala besar dan menengah, maupun pada skala kecil